Ada 1 berita yang ditulis pada 2023-03-13


Membuka Wawasan Melalui Outing Class


Diposting pada: 2023-03-13, oleh : Ahmad Riyanto, Kategori: Kegiatan Madrasah , Komentar : 0

Pada hari Sabtu  25 Februari 2023,  peserta didik kelas Sains IPS FDS (Full Day School) MTs Negeri 1 Banyumas dengan 2 orang guru pendamping mengadakan kegiatan Field Study Goes To Dieng Plateau serta Tadabur Al Qur'an di Taman Andang Pangrenan Purwokerto untuk kelas FDS Tahfidz. Kegiatan ini bertujuan agar peserta didik dapat mengamati dan belajar langsung materi- materi yang berkaitan dengan geologis Indonesia melalui Kawah...Baca selengkapnya...